Jumat, 07 Agustus 2015




Berhubung banyak pemirsa blog ini yang minta dibuatin tutorial main psp di android, jadi kali ini saya selaku admin blog aphayo.blogspot.com akan buatin tutorialnya buat kalian. oke kalo gitu mulai aja deh.

Dalam bermain PSP ini di hp kalian, kalian tidak perlu akses Root.

Bahan:

PPSSPP (Emulator)
PPSSPP GOLD  (Emulator)


 900+ Game PPSSPP  (Daftar game yang bisa di mainkan di PSP)



Step:

1. Pertama buat folder baru dengan nama "Game PSP" atau terserah kalian mau apa saja, lalu tempatkan semua game psp yang kalian Download di " 900+ Game PPSSPP " tadi di folder baru tsb.




 2. Selanjutnya instal salah satu PPSSPP diatas terserah mau yang GOLD atau yang biasa.




 3. Buka aplikasi PPSSPP nya.



4. Cari dimana kalian tadi menempatkan game nya.



5. Sekarang kalian tinggal memilih game yang akan kalian mainkan.



6. Nah sekarang kalian sudah bisa memainkan game ppsspp nya.



Note :
Jika game nge-lag coba otak-atik pengaturan grafik nya di menu pengaturan.
Jika masih Lag itu sih tergantung sfesifikasi Ponsel masing-masing


Semoga Bermanfaat :)



Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © a p h a y o - Skyblue - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -